Di SMA 31 JAKARTA, terdapat banyak ekskul. Masing-masing ada yang di bidan seni olahraga dan sains. Salah satu ekskul yang berhubungan dengan sains adalah KIR. KIR adalah suatu organisasi yang didalamnya mempelajari berbagai macam ilmu pengetahuan baik di bidang MIPA(Matematika dan IPA), TA(Teknologi Aplikasi), ISK(Imu social dan komunikasi), dan HSK(Humas Seni dan Kreatif). Dengan mengikuti ekskul KIR, kita akan mendapatkan ilmu dan pengalaman yang luar biasa. Prestasi yang pernah diraih KIR 31 juga cukup banyak . KIR 31 pernah menjadi finalis ISPO (Indonesian Science Project Olympiad) tahun 2010. Lomba tersebut adalah ajang tingkat Nasional yang diikuti oleh berbagai macam daerah di Indonesia.Dalam lomba tersebut peserta diwajibkan untuk membuat karya tulis tentang penemuannya terlebih dahulu, setelah itu bila lolos peserta diwajibkan untuk membuat hasil karyanya dan dipamerkan utuk dinilai.
Popular Posts
-
VISI Menjadikan sekolah yang diharapkan masyarakat, menghasilkan manusia yang berakhlaq mulia, berbudi pekerti, disiplin, dan bertan...
-
Profil kepala sekolah www. sman31 jkt.sch.id/ Dra. Hj. Nani Kurniasih, M.Pd ...
-
Di SMA 31 JAKARTA, terdapat banyak ekskul. Masing-masing ada yang di bidan seni olahraga dan sains. Salah satu ekskul yang berhubungan den...
-
SMA 31 menyediakan berbagai program untuk mempersiapkan siswan...
-
SMAN 31 JAKARTA saat ini dibawah kepemimpinan Ibu Dra. Nani Kurniasih beserta staf-stafnya.Selain i...
-
SMA Negeri 31 Jakarta didirikan pada tahun 1978 di atas lahan + 8120 m2 yang merupakan milik Pemerintah Daerah Khusus Ibukota Jakarta,...
Thursday, November 17, 2011
Ekskul Sains di SMA 31 Jakarta
Di SMA 31 JAKARTA, terdapat banyak ekskul. Masing-masing ada yang di bidan seni olahraga dan sains. Salah satu ekskul yang berhubungan dengan sains adalah KIR. KIR adalah suatu organisasi yang didalamnya mempelajari berbagai macam ilmu pengetahuan baik di bidang MIPA(Matematika dan IPA), TA(Teknologi Aplikasi), ISK(Imu social dan komunikasi), dan HSK(Humas Seni dan Kreatif). Dengan mengikuti ekskul KIR, kita akan mendapatkan ilmu dan pengalaman yang luar biasa. Prestasi yang pernah diraih KIR 31 juga cukup banyak . KIR 31 pernah menjadi finalis ISPO (Indonesian Science Project Olympiad) tahun 2010. Lomba tersebut adalah ajang tingkat Nasional yang diikuti oleh berbagai macam daerah di Indonesia.Dalam lomba tersebut peserta diwajibkan untuk membuat karya tulis tentang penemuannya terlebih dahulu, setelah itu bila lolos peserta diwajibkan untuk membuat hasil karyanya dan dipamerkan utuk dinilai.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment